© Ayuwat Jearwattanakanok
© Natthaphat Chotjuckdikul
© Lasse Olsson

Cinenen merah Orthotomus sericeus

Sign in to see your badges

Identification

POWERED BY MERLIN

Seperti cinenen pada umumnya, dengan ekor yang sering ditegakkan, paruh panjang, serta perilaku aktif. Tubuh atas kelabu dan tubuh bawah putih, dengan mahkota dan ekor oranye-cokelat. Tidak seperti cinenen kelabu yang memiliki ekor abu-abu, jantan dan betina umum terlihat mirip. Menghuni hutan terbuka dan tepian hutan, termasuk kebun bersemak dan tepian lapangan, selalu berada di vegetasi yang rapat. Sering melakukan perilaku "flycatching" (menangkap mangsa sambil terbang lalu kembali ke tenggeran) dari tenggeran yang rendah. Panggilan beraneka ragam, termasuk suara sengau "dee-dee-dee-dee", serta nada aneh menggema mirip tetesan air. Nyanyian nyaring, berdering, dan berulang-ulang.

POWERED BY MERLIN