Male © Natthaphat Chotjuckdikul eBird S57859577 Macaulay Library ML 166754681
Female © Sakkarin Sansuk
Female © Ayuwat Jearwattanakanok
Male © Sakkarin Sansuk
Female © Krit Adirek
+ 2
Male © Ingkayut Sa-ar

Burung-madu leher-merah Anthreptes rhodolaemus

Sign in to see your badges

Identification

POWERED BY MERLIN

Burung-madu berukuran sedang dengan paruh hitam agak lurus. Jantan berwarna terang, dengan punggung hijau berkilau, perut kekuningan, serta sayap, wajah dan tenggorokan kemerahan. Betina seluruhnya kuning kecokelatan kusam, dengan punggung dan sayap bertepi zaitun. Burung-madu kelapa sangat mirip; jantan dari spesies tersebut memiliki kilapan biru yang lebih umum dan warna kemerahan yang sedikit, sementara betina memiliki lingkar mata yang agak lebih sempit (lebih mudah diidentifikasi saat bersama jantan). Di wilayah sebaran dimana keduanya tumpang tindih, burung-madu leher-merah cenderung lebih jarang, khususnya di habitat buatan, seperti taman dan kebun, meskipun spesies ini juga hadir di tegakan sekunder dan tepian hutan, serta tegakan primer. Nyanyian berupa seri singkat nada-nada tipis dan tinggi “tsi-tzee”, serta panggilan antara lain berbagai ciakan dan getaran tinggi.

POWERED BY MERLIN